10 Potret Bukit Indah Simarjarunjung, Tempat Wisata Berfoto Ria di Dolok Pardamean
Karogaul.com - Gak cuma Jogja aja yg punya wisata rumah pohon, Danau Toba juga ada wisata rumah pohon yang viewnya langsung ke Danau Toba yang menampilkan pemandangan dengan estetika yang tia tiada duanya, Wisata rumah pohon ini berada di Simarjarunjung.
Spot selfie terbaru di Bukit Indah Simarjarunjung ada rumah pohon yang berbentuk Love dan viewnya langsung menghadap ke Danau Toba. selain itu masih banyak lagi spot foto yang bisa kalian nikmati jika berada di simarjarunjung. beberapa spot foto yang bisa kalain nimakti adalah sebagai berikut :
Balon Terbang Bukit Indah Simarjarunjung
Bukit Indah Simarjarunjung ini sudah lama terkenal sebagai lokasi yang sangat indah untuk menikmati view Danau Toba. Daerah ini tergolong daerah yang tinggi diantara bukit-bukit disekeliling Danau Toba, hal ini mengakibatkan suasana sangat sejuk tapi semakin malam dinginnya sampai menusuk lho… Anda akan terasa nikmat memandang Danau Toba yang sangat eksotis dengan segelas kopi hangat.
Panggung Bintang
Jika sobat gaul beranjak dari Kota Medan ke lokasi wisata ini, kamu baiknya lewat dari jalur Silangit – Brastagi – Simpang Merek – Dolok Saribu – Simarjarunjung. Lama perjalanan yang akan Anda tempuh ke lokasi ini sekitar 3.5 -4 Jam dari Medan. Jika Anda berangkat dari Tarutung, Balige, anda akan melewati Kota Parapat – Sidamanik – Simarjarunjung sekitar 2.5 Jam dari Parapat.
Rumah Pohon Bukit Indah Simarjarunjung
Sobat gaul yang sangat suka menatap view keindahan Danau Toba dari Ketinggian, kamu dapat menemukannya dari beberapa Spot diantaranya dari Bukit Sipinsur, Simalem Resort dan juga di Lokasi ini yang tidak kalah indahnya. Rumah Pohon Bukit Indah Simarjarunjung ini design agar para pengujung dapat bersantai dan juga dapat mengabadikan moment dengan berfoto ria, vlog dll dengan background Danau Toba.
Simarjarunjung
Ketika Anda berada di atas Rumah Pohon itu anda akan menyaksikan pemandangan kebun teh di daerah Simalungun dan pastinya view Pulau Samosir dan view danau toba yang sangat mengangumkan.
Beberapa fasilitas yang Anda juga dapat nikmati di Bukit Indah Simarjarunjung diantaranya ayunan untuk bersantai tempat dudukan dengan design Love juga. Kalo Anda lagi bingung memilih spot di Danau Toba untuk prawed, sepertinya lokasi ini menjadi salah satu pertimbangan untuk Anda.
Untuk Berfoto di Rumah Pohon ini akan dikenakan biaya sebesar Rp. 5.000 dengan waktu sekitar 10-15 menit. Anda harus mengikuti antrian utuk berfoto di spot yang satu ini ketika Anda datang pada hari Libur Nasional atau weekend.
Tiket Masuk Bukit Indah Simarjarunjung
Untuk memasuki kawasan bukit indah ini anda akan dikenakan biaya parkir kendaraan Anda dan tidak ada biaya retribusi (informasi yang kami terima sejauh ini). Detail harga tiket parker kendaraan Anda:
Cek di peta : Jl. Simarjarunjung, Butu Bayu Pane Raja, Dolok Pardamean, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara 21163
Rekomendasi Persiapan Wisata di Bukit Indah Simarjarunjung
Bagi Anda yang berpergian dengan menggunakan kendaraan, pastikan bahan bakar kendaraan Anda terisi dengan cukup karena lokasi Pom Bensin lumayan jauh dari lokasi ini.
Untuk Berfoto di Rumah Pohon ini akan dikenakan biaya sebesar Rp. 5.000 dengan waktu sekitar 10-15 menit. Anda harus mengikuti antrian utuk berfoto di spot yang satu ini ketika Anda datang pada hari Libur Nasional atau weekend.
Tiket Masuk Bukit Indah Simarjarunjung
Untuk memasuki kawasan bukit indah ini anda akan dikenakan biaya parkir kendaraan Anda dan tidak ada biaya retribusi (informasi yang kami terima sejauh ini). Detail harga tiket parker kendaraan Anda:
Cek di peta : Jl. Simarjarunjung, Butu Bayu Pane Raja, Dolok Pardamean, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara 21163
Rekomendasi Persiapan Wisata di Bukit Indah Simarjarunjung
Bagi Anda yang berpergian dengan menggunakan kendaraan, pastikan bahan bakar kendaraan Anda terisi dengan cukup karena lokasi Pom Bensin lumayan jauh dari lokasi ini.
Persiapkan Payung atau Jas hujan jika anda pergi pada musim hujan di lokasi tersebut. Anda persiapkan Jaket yang tebal yang dapat menghangati tubuh Anda karena sore menjelang malam lokasi ini akan terasa semakin dingin.
Oh ya, untuk yang satu ini jangan sampai lupa ya… yaitu Kamera. Anda bawakan Kamera terbaik anda atau handphone dengan kemera yang terbaik untuk dapat mengabadikan moment ini. Jangan lewatkan Sunsetnya guys dari spot yang satu ini, pasti Anda sangat terkesima.
Oh ya, untuk yang satu ini jangan sampai lupa ya… yaitu Kamera. Anda bawakan Kamera terbaik anda atau handphone dengan kemera yang terbaik untuk dapat mengabadikan moment ini. Jangan lewatkan Sunsetnya guys dari spot yang satu ini, pasti Anda sangat terkesima.